Baru saja kembali dari perjalanan panjang, long weekend melintasi tiga propinsi, libur Natal mulai menyapa… Akhhhhh plan berburu kuda pun menjadi pilihan.
Namun pertemuan siang itu di MNC Tower, membuyarkan harapan untuk berkuda minggu ini. Berhubung kami memutuskan untuk menghitung detik2 menjelang tahun baru di luar Jakarta, maka perjalanan minggu ini harus di posponed atau ditunda a.k.a hemat budget heheehehhe.
Jadilah kita kembali menghabiskan malam dengan hunting lights di beberapa spot di Jakarta. Ga pake duit tebal-tebal koq.. dijamin gretongan hehehhe … Nah, buat kamu yang tertarik untuk kegiatan ini, berikut spot-spot unik yang patut kamu coba dan hasilnya wow luar biasa shower with sparkling lights.
1. Lippo Kemang Village (Kemvil)
Spot Pertama, di patung Sinterklas sebelum masuk area Kemvil.
Spot Kedua, Lampu-lampu bundar di tengah jalur kendaraan Kemvil.
Spot Ketiga, pelataran panggung.
Spot Keempat, Ornamen Christmas di dalam Lippo Mall Kemvil.
Spot kelima, bundaran Kemvil
Spot Keenam, Ornamen berlatar gedung Kemang Village Resident.
Spot Keenam, Bus Stop Kemvil
Spot ketujuh, di taman belakang patung rusa Kemvil
2. Lokasi di bawah jembatan layang flyover Antasari
3. Monas
4. Ancol
Spot pertama di tulisan Welcome to Ancol
Spot kedua ikut di barisan pengguna trompah
Spot ketiga di bola-bola panjat
Spot keempat di bundaran utama Ancol
Spot kelima, di bawah batang pohon kelapa dengan warna-warna pelangi
Spot keenam, bola-bola berwarna
Spot ketujuh, taman lampu
Bener-bener cantik kan yakkk… Tentu saja lampu-lampunya hehehehe.
So… Always try to find your happiness, karena ga selamanya bahagia itu saat kamu punya duit banyak… Lihat saja disekitar kalian, banyak koq hal-hal unik yang membuat senyum merekah lebar πππ seperti yang kami lakukan saat berkeliling Jakarta.
Selamat hunting yaaa… N don’t forget to tag me when you find a new spot yaaaaa
#viestory